Teras rumah minimalis merupakan pelengkap rumah minimalis. Beberapa gambar teras minimalis dibawah ini bisa Anda jadikan sebagai referensi atau inspirasi dalam membuat teras baru. Sebuah rumah akan terlihat lebih indah dan menarik jika memiliki teras yang sesuai.
Fungsi utama sebuah teras adalah sebagai ruang tamu namun berada diluar ruangan. Selain itu, teras juga akan mempercantik tampilan sebuah rumah. Teras merupakan ruangan setengah terbuka dan merupakan transisi dari eksterior ke interior.
Fungsi utama sebuah teras adalah sebagai ruang tamu namun berada diluar ruangan. Selain itu, teras juga akan mempercantik tampilan sebuah rumah. Teras merupakan ruangan setengah terbuka dan merupakan transisi dari eksterior ke interior.
Teras Rumah Minimalis
Sebuah rumah minimalis tentu saja akan terlihat serasi jika menggunakan teras rumah minimalis. Teras rumah ini akan memberikan kesan simple, modern, bersih, namun tetap elegan. Pemilihan teras minimalis memang sangat tepat, karena selain dapat menghemat bahan tentu saja dapat memaksimalkan lahan sempit. Sehingga keinginan memiliki teras masih dapat terwujud meski lahan yang dimiliki tidak terlalu luas.
Apakah Anda berminat untuk membuat teras minimalis? Sebagai gambaran dan referensi serta inspirasi, berikut ini beberapa gambar teras minimalis yang diambil dari google image.
Konsep minimalis memang sedang trend dan menjadi banyak pilihan. Tanpa mengurangi kualitas bangunan, konsep ini dapat menghemat bahan dan tentu saja dapat mengirit pengeluaran. Jadi tidak ada salahnya jika membuat teras rumah minimalis untuk melengkapi keindahan rumah Anda. Semoga bermanfaat.
No comments:
Post a Comment